Kamis, 20 Juli 2017

Inilah sejumlah kegiatan tambahan di tmmd kodim 0812 lamongan




Jokotingkir-, Para prajurit Kodim 0812 Lamongan bekerja dengan tulus dan ikhlas bersama masyarakat Desa Sekidang Kecamatan sambeng Kab Lamongan, dalam melakukan Rehap Masjid, pos kamling warga, pembuatan Jambanisasi, dan Plesterisasi, kamis (20/07/2017).
Kinerja para prajurit Kodim 0812 Lamongan sejak dimulainya program TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Ke-99 Tahun 2017 dinilai telah membawa banyak kemudahan bagi masyarakat Desa Sekidang.
“Kami sangat senang dan berterima kasih kepada TNI yang telah melaksanakan TMMD di desa kami. Kami sangat terbantu untuk transportasi dan juga senang dibuatkan Jambanisasi, sehingga tidak lagi buang hajat di sungai”, ujar Bapak Sirin.
Tambahan “Kami banyak terbantu dengan adanya renovasi  masjid, Plesterisasi dan poskamling  dan tendon air bersih Dengan adanya TMMD ini, Dandim 0812 Lamongan Letkol Inf Sutrisno Pujiono S.E.M.M mengharapkan masyarakat senang dengan kehadiran TNI di wilayahnya. “Jadilah prajurit yang mencintai dan dicintai masyarakatnya”, pesan Dandim bangga kepada para prajuritnya. (Joko)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar